Prediksi Rennes Vs Saint-Etienne

Prediksi Rennes Vs Saint-Etienne

restorepima.com – Dua tim papan tengah Ligue One Prancis, Stade Rennes serta AS Saint-Etienne bakal melakoni laga lanjutan di pekan ke-24 pada akhir pekan ini. Laga pertemuan kedua tim ini akan digelar di Roazhon Park pada Jumat 5 Februari 2016 ini.

Stade Rennes yang akan berlaku sebagai tim tuan rumah, diketahui tim yang menempati posisi ke-8 di klasemen sementara dengan capaian 34 angka ini dipastikan unggul satu angka saja dari tamunya yang berada di posisi ke-11. Namun dengan kekalahan besar 4-0 yang diterimanya dari Girondins Bordeaux pada akhir pekan lalu, jelas membuat tim ini bakal termotivasi untuk bisa merebut kemenangan saat bermain di hadapan pendukung sendiri.

Sedangkan untuk AS Saint Etienne diketahui tim ini juga mendapatkan kekalahan dengan skor 0-2 saat menjamu Paris Saint-Germain di laga terakhirnya. Tentu hasil ini menjadi modal yang kurang bagus untuk tim ini bisa mencuri kemenangan di markas Stade Rennes nanti.

Sejarah pertemuan kedua tim ini dari tujuh laga terakhir semenjak 2013 diketahui baik Stade Rennes maupun AS Saint Etienne hanya meraih kemenangan pada satu pertemuan dan sisa pertemuan kedua tim ini hanya berakhir dengan skor berimbang. Diprediksi hasil ini akan berakhir dengan kemungkinan skor berimbang,

Handicap : 0 – 1/4

Prediksi skor Rennes vs Saint-Etienne : 1 – 1